Friday, December 31, 2010

Info Tentang Nyamuk

Nyamuk yang dikenal dapat menyebabkan penyakit
(Nyamuk sebagai perantara/pembawa virus, setelah menggigit orang yang terjangkit)
@ Aedes Aegypti
Perantara Demam Berdarah Dengue
Perantara Chikungunya
@Anopheles
Perantara Malaria
@ Culex (dan berbagai jenis lainnya)
Bisa menularkan penyakit Filariasis/Kaki gajah

Info tentang nyamuk
·         @ 3450 jenis di seluruh dunia
·         @ 457 jenis terdapat di Indonesia
·         @ Berat hingga 2,5 mg
·         @ Mampu terbang sejauh 100 meter antara 1,5 km/jam sampai dengan 2,5 km/jam
·        @  Periode hidup:            -betina 3 hari sampai dengan 100 hari
-jantan 10 hari sampai dengan 20 hari
·        @  Jumlah telur 300 butir dalam satu periode
·         @ Masa penetasan dari telur hingga dewasa 4 hari sampai dengan 7 hari
·         @ Bagian mulut nyamuk betina berbentuk jarum yang mampu menembus kulit manusia
·         @  Nyamuk betina menghisap darah karena memerlukan protein untuk mematangkan telur
·        @   Nyamuk jantan tidak menghisap darah karena bagian mulutnya tidak berbentuk jarum

No comments:

Post a Comment